Rabu, 18 Juni 2014

Terkuak Kenapa Messi Sering Muntah-Muntah

TERKUAK sudah kenapa Lionel Messi sering muntah-muntah jika membela timnas Argentina dan Barcelona. Pelatih Alejandro Sabella menyebut megabintang itu memiliki beban yang berat sehingga sering merasa cemas saat berada di lapangan. Messi memang selalu menjadi tumpuan Barcelona dan Argentina. Jika Barcelona...

Ronaldo Siap Guncang Brasil

Bagi Nani, kemenangan telak di laga uji coba terakhir ini cukup untuk membuat ia dan rekan-rekannya percaya diri menatap grup maut. HANYA butuh 52 detik bagi Cristia no Ronaldo untuk memperlihatkan bahwa cedera telah sepenuhnya pergi dari raganya. Meski tak mencetak gol, pemain flamboyan itu membantu...

FIFA Khawatirkan Demonstrasi

Para demonstran tetap akan melakukan aksi hingga pemerintah memenuhi tuntutan mereka untuk menaikkan upah sebesar 12,2%. DUA hari jelang pembukaan Piala Dunia pada Jumat (13/6) dini hari, unjuk rasa sementara berhenti di Sao Paulo. Namun, demonstrasi menuntut penaikan upah yang dilakukan para pekerja...

8 Pemain PSS Balikpapan Lolos

DELAPAN pemain Pertamina Soccer Stars (PSS) 2014 di Balikpapan, Kalimantan Timur, didapat. Setelah menjalani seleksi ketat di Stadion Persiba, Balikpapan, 7-8 Juni, mereka menyisihkan total 384 kontestan dan akan bersaing di Jakarta. Delapan anak itu ialah Muhammad Arif Revai,14, Bazar Dwi Banda,13,...

Delapan Putra Papua Terpilih di PSS

Delapan anak dari Papua ini akan bergabung dengan 40 anak dari lima kota lainnya untuk bersaing memperebutkan empat tiket ke Milan. SELEKSI Pertamina Soccer Stars (PSS) 2014 di Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, memilih delapan anak mewakili Bumi Cenderawasih dalam seleksi Jumat (6/6) dan Sabtu (7/6)...

Bibit Sepak Bola dari Papua Mumpuni

SEBANYAK 350 peserta memadati Stadion Barnabas Youwe, Sentani, Jayapura, kemarin, untuk mengikuti seleksi Pertamina Soccer Star (PSS) 2014. Ajang yang menjadi favorit bibit-bibit calon pesepak bola ini memang untuk kedua kalinya digelar di Pa pua. Tahun lalu, Kota Sorong menjadi tem pat seleksi. Harapan...

Cedera Parah, Reus Gagal ke Brasil

Untuk mengisi posisi yang ditinggalkan Reus, Loew memanggil Mustafi, bek yang kini membela Sampdoria. PELATIH Jerman Joachim Loew kecewa setelah Marco Reus gagal berlaga di Piala Dunia 2014. Bintang muda Borussia Dortmund itu cedera saat Der Panzer menang telak 6-1 atas Armenia pada laga uji co ba di...

Sabtu, 14 Juni 2014

Kondisi Ronaldo Cemaskan Portugal

MASALAH serius menghadang Portugal sepekan menjelang dimulainya Piala Dunia 2014. Bintang mereka, Ronaldo, saat ini masih bergelut dengan cedera yang bisa membuatnya tidak bisa tampil maksimal atau bahkan absen. Pemain Real Madrid itu disebut mengalami cedera otot paha yang telah dialami sejak dua pekan...

Debut Positif Liestiadi di Balikpapan

KEMENANGAN penting diraih Persiba Balikpapan dalam laga lanjutan Indonesia Super League (ISL) 2014. Ya, `Beruang Madu' sukses mengalahkan Putra Samarinda 1-0 dalam derby Kalimantan Timur yang digelar di Stadion Persiba, kemarin. Gol tunggal kemenangan Persiba dicetak Muhammad Kamri di menit ke-59. Hasil...

Jumat, 13 Juni 2014

FIFA belum Bereaksi soal Suap di Piala Dunia 2022

SEKRETARIS Jenderal FIFA Jerome Valcke menolak berkomentar soal dugaan adanya rasywah pada proses bidding pemilihan Qatar sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022. FIFA pernah menyatakan bahwa proses penyelidikan terhadap penunjukan tuan rumah Piala Dunia 2018 dan 2022 akan diselesaikan pada 9 Juni. Saat...
 
Berita Bola Terkini. Diberdayakan oleh Blogger.